Masyarakat Air Manis Sadar Wisata

  • Adri Febrianto Universitas Negeri Padang
  • Erda Fitriani Universitas Negeri Padang

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk meningkatkan kesaradan wisata masyarakat yang berada di kawasan Pantai Air Manis, Sumatera Barat. Khalayak sasaran yang strategis dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah anggota masyarakat Air Manis khususnya anggota masyarakat yang terlibat langsung dengan aktivitas kepariwisataan, seperti pedagang, tukang parkir, penyedia aktivitas hiburan wisata dan tokoh masyarakat Air Manis. Jumlah peserta yaitu 65 orang dan penyuluhan dilakukan pada tanggal 28 Oktober 2015 dengan menghadirkan narasumber, Sekretaris Dinas Pariwisata, dan peneliti bidang pariwisata dari Unand dan UNP. Secara keseluruhan tim mengamati dan menilai bahwa manfaat dari kegiatan ini yaitu meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pariwisata dan menumbuhkan sikap yang sadar wisata serta meningkatkan peran serta masyarakat dalam pembangunan pariwisata. Kegiatan pengabdian berjalan dengan lancar. Salah satu faktornya yaitu tingginya partisipasi  masyarakat untuk menghadiri kegiatan ini dan peran aktif dalam kegiatan kepariwisataan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Darsoprajitn, Suwarno. (2002). Ekologi Pariwisata. Angkasa Offset. Jakarta

Fitriani, Erda & Adri Febrianto. Stereotipe Masyarakat Lokal terhadap Perilaku Wisatawan, Laporan penelitian dana DIPA tahun 2014. UNP.Padang

http://travelling.bisnis.com/read/20131001/224/166303/banyak-acara-skala-besar-kunjungan-turis-ke-sumbar-meningkat

Nugroho, Iwan. (2011). Ekowisata dan Pembangunan Berkelanjutan. Pustaka Pelajar Yogyakarta

Pergerakan arus kunjungan wisata ke Propinsi Sumatera Barat, data dari Dinas Kebudayaan & Pariwisata Sumbar, www.sumbarprov.go.id).

Picard, Michel. (2006). Bali: Pariwisata budaya dan Budaya Pariwisata. Gramedia. Jakarta.

Pitana, I Gde & I Ketut Surya Diarta. (2009). Pengantar Ilmu Pariwisata. Andi Publishing.Yogjakarta.

Spilane, James. (1994). Pariwisata Indonesia: Siasat Ekonomi atau rekayasa Kebudayaan. Kanisius. Yogyakarta.

Yoeti, Oka A. (1996). Pengantar Ilmu Pariwisata. Angkasa. Bandung

-------------- (1997). Perencanaan dan Pengembangan Pariwisata. Pradnya Paramita. Jakarta

Published
2019-05-16
How to Cite
Febrianto, A., & Fitriani, E. (2019). Masyarakat Air Manis Sadar Wisata. Abdi: Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat, 1(1), 28-36. https://doi.org/10.24036/abdi.v1i1.6