Penyuluhan Masyarakat Mengenai Penyakit Pneumonia di Kecamatan Jebres Surakarta
DOI:
https://doi.org/10.24036/abdi.v7i3.1283Keywords:
Masyarakat, Penyuluhan, Pneumonia, SurakartaAbstract
Penyakit pneumonia merupakan penyakit yang sampai sekarang masih menjadi beban kesehatan di negara berkembang termasuk negara Indonesia. Masih banyak masyarakat yang belum memahami mengenai hakikat penyakit pneumonia sehingga masih banyak yang percaya mitos yang tidak benar tentang penyakit pneumonia. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan memberikan edukasi kepada masyarakat mengenai penyakit pneumonia agar masyarakat faham dan mampu menyikapinya dengan bijak. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan dalam bentuk penyuluhan langsung pada suatu kelompok masyarakat. Kegiatan ini diawali dengan menyusun media leaflet yang sesuai untuk dibagikan kepada peserta kegiatan. Penyuluhan dilaksanakan di Pendhopo Kelurahan di sore hari menggunakan media leaflet dan proyektor. Kegiatan ini telah dilaksanakan di Kelurahan X, Kecamatan Jebres, Kota Surakarta dengan sasaran peserta penyuluhan adalah ibu – ibu kelompok PKK Kelurahan sebanyak 59 peserta. Evaluasi kegiatan dilakukan dengan metode pretest – posttest. Hasil kegiatan pengabdian masyarakat yang telah dilakukan berupa peningkatan pengetahuan masyarakat mengenai penyakit pneumonia dengan parameter ukur kuesioner model pre-posttest. Kesimpulan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah bahwa penyuluhan langsung dalam suatu kelompok masyarakat dapat meningkatkan pengetahuannya mengenai penyakit pneumonia.
Downloads
References
Afiyah, E. R. N., Ramatillah, D. L., Awlia, S. J., Yusa, M. I., Kusumawati, N. K. Y., Andini, R. P., Handini, I. D., Delpia, M., Putri, L., & Dimyati, B. P. (2024). Penyuluhan Pencegahan Pneumonia dan Perhatian Penting Dalam Pengobatannya Pada Remaja. Pharmacy Action Journal, 4(1), 7–13.
Aprilia, R., & Faisal, F. (2024). Tinjauan Literatur: Faktor Risiko dan Epidemiologi Pneumonia pada Balita. Scientific Journal, 3(3), 166–173.
Azmi, S., Aljunid, S. M., Maimaiti, N., Ali, A.-A., Muhammad Nur, A., De Rosas-Valera, M., Encluna, J., Mohamed, R., Wibowo, B., Komaryani, K., & Roberts, C. (2016). Assessing the burden of pneumonia using administrative data from Malaysia, Indonesia, and the Philippines. International Journal of Infectious Diseases, 49, 87–93. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.ijid.2016.05.021
Baroroh, H. N., Utami, E. D., Maharani, L., & Mustikaningtias, I. (2018). Peningkatan Pengetahuan Masyarakat Melalui Edukasi Tentang Penggunaan Antibiotik Bijak dan Rasional. Ad-Dawaa’ Journal of Pharmaceutical Sciences, 1(1). https://doi.org/10.24252/djps.v1i1.6425
Bartolf, A., & Cosgrove, C. (2016). Pneumonia Key points. Infection.
Brata, D. L. R. P. D., & Putri, S. S. S. (2022). Pengabdian Masyarakat Penyuluhan Pneumonia di SMPN 140 Jakarta. Kami Mengabdi, 2(1), 5–10.
Fakhruddin, A. M., Sudirman, P. R. T., Rustini, T., & Wahyuningsih, Y. (2023). Efektivitas Kunjungan Lapangan Untuk Materi Berbagai Pekerjaan Di Pelajaran IPS Kelas 4. Journal on Education, 5(2), 3477–3484.
Gunawan, S., Tjandra, O., & Halim, S. (2021). Edukasi Mengenai Penggunaan Antibiotik Yang Rasional Di Lingkungan Smk Negeri 1 Tambelang Bekasi. Jurnal Bakti Masyarakat Indonesia, 4(1). https://doi.org/10.24912/jbmi.v4i1.11925
Hakim, N. H., Febriana, F., & others. (2023). Peningkatan Pengetahuan Orangtua Mengenali Tanda Kegawatan Pneumonia Dan Penanganannya Pada Anak Balita Setelah Dilakukan Penyuluhan Kesehatan. SIGDIMAS, 1(01), 35–41.
Kadek, I., et al. (2023). Edukasi Kepada Masyarakat Tentang Pemanfaatan Pekarangan Rumah dengan Tanaman Obat Keluarga (Toga). Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 29(3), 408–415. https://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/jpkm/article/view/45688
Kementerian Kesehatan RI. (2018). Hasil Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2018.
Mackenzie, G. (2016). The definition and classification of pneumonia. Pneumonia, 8(1), 14. https://doi.org/10.1186/s41479-016-0012-z
Mandell, L. A., Wunderink, R. G., Anzueto, A., Bartlett, J. G., Campbell, G. D., Dean, N. C., Dowell, S. F., File, T. M. J., Musher, D. M., Niederman, M. S., Torres, A., & Whitney, C. G. (2007). Infectious Diseases Society of America/American Thoracic Society consensus guidelines on the management of community-acquired pneumonia in adults. Clinical Infectious Diseases : An Official Publication of the Infectious Diseases Society of America, 44 Suppl 2(Suppl 2), S27-72. https://doi.org/10.1086/511159
Martinez, C. H., Kim, V., Chen, Y., Kazerooni, E. A., Murray, S., Criner, G. J., Curtis, J. L., Regan, E. A., Wan, E., Hersh, C. P., Silverman, E. K., Crapo, J. D., Martinez, F. J., & Han, M. K. (2014). The clinical impact of non-obstructive chronic bronchitis in current and former smokers. Respiratory Medicine, 108(3), 491–499. https://doi.org/10.1016/j.rmed.2013.11.003
McAllister, D. A., Liu, L., Shi, T., Chu, Y., Reed, C., Burrows, J., Adeloye, D., Rudan, I., Black, R. E., Campbell, H., & Nair, H. (2019). Global, regional, and national estimates of pneumonia morbidity and mortality in children younger than 5 years between 2000 and 2015: a systematic analysis. The Lancet Global Health, 7(1), e47–e57. https://doi.org/10.1016/S2214-109X(18)30408-X
Monita, O., Yani, F. F., & Lestari, Y. (2015). Profil Pasien Pneumonia Komunitas di Bagian Anak RSUP DR. M. Djamil Padang Sumatera Barat. Jurnal Kesehatan Andalas, 4(1), 218–226. https://doi.org/10.25077/jka.v4i1.225
Peyrani, P., Mandell, L., Torres, A., & Tillotson, G. S. (2019). The burden of community-acquired bacterial pneumonia in the era of antibiotic resistance. Expert Review of Respiratory Medicine, 13(2), 139–152. https://doi.org/10.1080/17476348.2019.1562339
Rahardjoputro, R., Amrullah, A. W., Ernawati, E., & Sholihah, I. (2023). Penyuluhan Antibiotik Bijak di Kelompok Dasa Wisma, Kelurahan Mojosongo, Jebres, Kota Surakarta. Jurnal Pengabdian Masyarakat Progresif Humanis Brainstorming, 6(3), 750–756. https://doi.org/10.30591/japhb.v6i3.4523
Rodiah, S., Lusiana, E., & Agustine, M. (2016). Pemberdayaan kader PKK dalam usaha penyebarluasan informasi kesehatan Jatinangor. Jurnal Dharmakarya, 5(1), 149–162.
Sari, E. F., Rumende, C. M., & Harimurti, K. (2016). Faktor–Faktor yang Berhubungan dengan Diagnosis Pneumonia pada Pasien Usia Lanjut. Jurnal Penyakit Dalam Indonesia, 3(4), 183–192. https://doi.org/10.7454/jpdi.v3i4.51
Shamim, S., Agarwal, A., Ghosh, B. K., & Mitra, M. (2015). Fungal pneumonia in intensive care unit: When to suspect and decision to treatment: A critical review. The Journal of Association of Chest Physicians, 3(2).
Shoar, S., & Musher, D. M. (2020). Etiology of community-acquired pneumonia in adults: a systematic review. Pneumonia, 12(1), 11. https://doi.org/10.1186/s41479-020-00074-3
Sidiq, R. (2018). Efektivitas penyuluhan kesehatan dalam meningkatkan pengetahuan kader posyandu tentang pencegahan pneumonia pada balita. AcTion: Aceh Nutrition Journal, 3, 22. https://doi.org/10.30867/action.v3i1.92
Smith, S. M., Fahey, T., Smucny, J., & Becker, L. A. (2017). Antibiotics for acute bronchitis. The Cochrane Database of Systematic Reviews, 6(6), CD000245. https://doi.org/10.1002/14651858.CD000245.pub4
Sulung, N., Hasyim, H., Samboina, M. T., Juniarti, L., Maisaroh, M., HS, M., Sadewa, M. R., & Musmarlinda, M. (2021). Gambaran Pneumonia Sebagai Penyebab Morbiditas dan Mortalitas Pada Anak Bawah Lima Tahun: Literature Review. Jurnal Kesehatan, 12, 616–631.
Utari, W. & Novayelinda, R. (2014). Efektifitas Pendidikan Kesehatan terhadap Peningkatan Pengetahuan Keluarga Tentang Infeksi Saluran Pernapasan Akut (Ispa). Jurnal Online Mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Riau, 1(1), 1–7.
Zanariyah, S. (2024). Teknik observasi yang efektif dan efisien pada kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN). Jurnal Pengabdian Multidisiplin, 4(3).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Author

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.